Rangkaian rencana kerja tahun
2016 Teater Lima Wajah Universitas Kebangsaan Bandung, kami kembali menggelar
kegiatan Study Teater Lima Wajah (STIA) sebagai wahana pendidikan dan penyaluran
minat serta aktualisasi diri anggota dibidang seni khususnya seni teater.
Teater Lima Wajah sebagai wadah yang mengedepankan unsur pendidikan dan hiburan
(edutaiment) dalam setiap pementasannya, melalui kegiatan ujian pementasan (resital)
STIA kali ini mengangkat sebuah cerita sisi kehidupan masyarakat
miskin yang tinggal di suatu daerah terpencil, berjudul “Orang
Asing” saduran D. Djajakusuma hasil adaptasi dari naskah Lithuania karya Rupert Brooke, dengan di sutradarai oleh Witri Rahayu.
Sinopsis
drama
“Orang
Asing”
saduran D. Djajakusuma
dari cerita “Lithuania”
karya Rupert Brooke.
Seorang
lelaki muda berjalan menelusuri hutan kemudian ia tersesat dan tak tahu kemana
arah untuk kembali dikarenakan hari sudah mulai gelap. Beruntung, ia melihat
ada lampu menyala dari sebuah rumah gubuk dalam hutan itu dan kemudian ia menghampirinya
lalu memohon kepada pemilik rumah untuk bisa singgah semalam hingga esok hari.
Rumah
gubuk tersebut dihuni oleh sepasang suami istri tua dan seorang gadis, didalam
rumah lelaki muda itu menceritakan alasan kenapa dia bisa sampai dihutan kemudian
tersesat, dengan berpakaian rapih lalu terlihat mengenakan arloji mewah dan
membawa sebuah koper berisikan banyak uang, membuat orang seisi rumah merasa heran
dan aneh sehingga mereka menaruh rasa curiga dengan “Orang Asing” tersebut.
Siapa
sebenarnya “Orang Asing” itu ?
Mengapa
dia datang kehutan dengan berpakaian seperti itu ?
Apakah
karena dia gila ?
Lalu
mengapa ada banyak uang didalam kopernya ?
Apakah
dia maling ?
Nah, sekarang apa yang akan diperbuat
oleh “Orang Asing” kepada orang-orang yang ada dirumah tersebut atau
sebaliknya, Apa yang akan dilakukan oleh sang tuan rumah kepada “Orang Asing”
tersebut ?
Saksikanlah kelanjutan ceritanya pada :
Hari
/ Tanggal
|
:
|
Kamis, 15 Desember 2016
|
Waktu
|
:
|
pukul 13.00 dan 15.30
WIB
|
Tempat
|
:
|
Aula
Prof. Dr. Soemitro Djojohadikoesoemo
|
|
|
Universitas Kebangsaan
|
|
|
Jl.Terusan
Halimun No.37 Bandung
|
|
|
|
Harga
Tiket Masuk
|
:
|
Rp. 10.000,- ( untuk Pelajar)
|
|
|
Rp. 15.000,- ( untuk Mahasiswa / Umum)
|
|
|
Rp. 25.000,- ( plus Paket Mc Donald’s)
|
Pemesanan
Tiket
|
:
|
Nurfalah (+62 857-2007-2840)
|
|
|
Abella (+62 819-2967-4561)
|